Skip to main content

Kandang Ternak Jangkrik Alam

Halo gess,..
Gimana hari senin kalian, pasti menyenangkan dong yaa. . . .

Untuk melengkapi hari senin hari yang paling menyenangkan lebih baik simak artikel mimin kali ini geess, dijamin membuat anda semakin terinspirasi untuk berbisnis.
Disini bagi kalian yang sudah kepingin banget untuk usaha bisnis budidaya jangkrik, mimin akan memberikan solusi tentang bagaiman sih kandang jangkrik yang aman tanpa predator dan gangguan-gangguan lain yang akan membahayakan jangkrik kita.

Kandang Ternak Jangkrik Alam
Kandang Ternak Jangkrik Alam
Okey, untuk mempersingkat waktu, langsung saja simak artikel mimin dibawah ini!
Kandang yang aman, adalah kandang yang dibuat sesuai habitat aau kehidupan jangkrik yang sebenarnya. 
Kandang untuk ternak jangkrik bisa dibuat dari berbagai bahan seperti kardus papan atau triplek. Berikut ini contoh pembuatan kandang jangkrik dari kayu dan kasa.
Kandang Ternak Jangkrik Alam

Desain kandang untuk ternak jangkrik kotak seperti peti, bisa terbuat dari papan atau tripleks. Berikut gambaran kandang jangkrik kotak tunggal.
1. Kotak terbuat dari papan atau tripleks dengan tulang dari kayu kaso/kayu reng. Ukuran panjang 100cm, lebar 60cm, dan tinggi 30-40 cm.
2. Gunakan lem pada setiap sambungan dan sudut peti. Gunakan agar jangkrik yang baru menetas tidak keluar lewat celah sambungan, karena ukuran jangkrik yang baru menetas sangat kecil banget.
3. Permukaan bagian atas harus bisa dibuka tutup dengan menggunakan engsel.
4. Pada sisi muka dan belakang diberi lubang ventilasi. Ukuran lubang ventilasi 50x7 cm, posisi lubang sekitar 10cm dari atas. Ventilasi ditutup dengan kasa kawat ukuran halus agar jangkrik kecil tidak bisa kabur.
5. Pada sisi pinggir diberi celah atau cantelan untuk pegangan. Gunanya untuk memudahkan mengangkat atau menggeser peti.
6. Pada sekeliling sisi bagian dalam, kira-kira 10 cm dari atas, berikan isolasi plastik. Gunanya agar jangkrik tidak merayap ke atas.
7. Pasang kaki-kaki pada keempat sudut peti, kira-kira tingginya 10cm. keempat kaki-kaki tersebut nantinya diletakkan pada mangkung yang diisi air atau cairan lain. Gunanya untuk mencegah hama seperti semut masuk kedalam kandang.

Kandang Ternak Jangkrik Alam
Kandang jangkrik juga bisa dibuat  bersusun, misalnya tiga susun untuk menghemat tempat dan efisiensi budaya. Kandang jangkrik sebaiknya diletakkan di dalam ruangan yang gelap, tidak terkena sinar matahari langsung.

Selain terlindung dari sinar matahari langsung, ternak jangkrik juga embutuhkan ketenangan.Sebaiknya pilih ruangan yang memiliki angin cukup, gelap, jauh dari hiruk pikuk dan lalu lalang pergerakan manusia

Kandang Ternak Jangkrik Alam
Nah, itulah beberapa tips membuat kandang jangkrik yang aman, setelah membuat kandang jangkrik tentunya memerlukan bibit jangkrik/ telur jangkrik kan ya,,
Untuk mencarinya tidak usah jauh-jauh, anda tinggal menghubungi kami di nomor 085648030909
Kita merupakan suppliyer telur jangkrik terbesar yang bisa mengirim telur jangkrik keseluruh wilayah Indonesia.
Pembelian melalui situs Bukalapak pada link:
Pembelian melaluis situs Tokopedia pada link:
Pembelian melalui situs Shopee pada link:

Popular posts from this blog

Perbedaan Jangkrik Alam dan Jangkrik genggong

Jangkrik madu  adalah satu spesisies dengan Jangkrik Alam, perbedaannya hanya di warna jangkriknya jangkrik alam berwarna coklat dan jangkrik madu berwarna kuning masih dalam satu sub spesies acheta domestica jenis jangkrik alam/seliring/alas itu bentuk tubuhnya lebih kecil dan panjang , tidak banyak mengandung air jenis jangkrik alam /seliring/alas tersebar di seluruh indonesia dan yang paling di minati. umur jenis jangkrik alam lebih lama yaitu sekitar 35 - 40 hari masa panen dan warna nya coklat kekuningan. jangkrik jangkrik Kalung adalah nama lain dari Jangkrik Genggong (Gryllus Bimaculatus) sekedar informasi saja, Jangkrik Genggong ini adalah penamaan jangkrik kalung di daerah sumatra dan sekitarnya biasa juga disebut jangkrik air (karena tubuhnya mengandung banyak air.jenis jangkrik kalung/genggong itu merupakan jangkrik sering kita jumpai , persebaran nya di seluruh indonesia. bentuk tubuh jangkrik kalung/genggong lebih besar dari jangkrik alam dan mengandung banyak

makanan jangkrik agar tidak mudah mati

nah kali ini saya akan memberi informasi pemberian makanan pada jangkrik agar tidak mudah mati dan terserah hama penyakit lainnya. setelah menetaskan telur jangkrik kini saatnya memilih makanan  jangkrik agar tidak mudah mati saat beternak Supaya Jangkrik bisa dipanen dengan usia yang singkat jadi harus memperhatikan faktor suhu kandang serta makanan. Tidak cuman Makanan. Jangkrik suhu ruang sekitaran juga memiliki dampak yang besar karna dapat juga di pengaruhi oleh musim waktu itu. Berikut ini Makanan Jangkrik yang bagus untuk diberi bila anda pelihara jangkrik : vorr ayam sebelum dihaluskan      vorr ayam jenis 511   1. Konsentrat Ayam/Voor ayam(makanan utama) Sebaiknya Voor Ayam yang dipakai adalah produk Phokpan 511 yang dihaluskan, Semakin halus maka semakin bagus karena mudah dicerna. Kenapa memilih voor ayam 511? karena voor ini sudah kita pertimbangkan memiliki kandungan gizi paling cocok untuk makanan jangkrik, selain itu harganya juga masih dapat dijangkau untuk

pakan ternak untuk jangkrik umur 1-15 hari

Pakan ternak untuk ternak jangkrik pada umur 1 sampai 15 hari Umur 1-15 hari diberi pakan vour  jenis 511 murni dan sayur-sayuran seperti sawi putih dan Gambas, Anak jangkrik yang baru menetas hingga pada umur lebih kurang 1 – 20 hari mempunyai keadaan badan yang begitu rawan pada dampak dari luar, umpamanya dampak cuaca, makanan, serta lingkungan di sekelilingnya. Anak-anak jangkrik hingga lebih kurang usia 1 minggu masih tetap butuh menyesuaikan dengan lingkungan rumah mereka yang baru.maka dari itu suhu udara harus di jaga agar tidak tidak terjadi kelembapan. Makanan yang diberikan pada masa awal pertumbuhan harus lunak dan mudah dicerna, misalnya daun kubis muda, jagung muda, dan kecambah kacang hijau. umur jangkrik pemberian pakan jangkrik menggunakan pepayaa saaat  dan vour ayam  awal umur 1 hari.Makanan yang didapatkan pada saat awal perkembangan mesti lunak serta gampang diolah, umpamanya daun kubis muda, jagung muda, serta kecambah kacang hijau. Makanan itu diletakkan